Lowongan Kerja PT Energi Batu Hitam

PT Energi Batu Hitam

Tanggal Dipublish:
Pendidikan:
Jurusan: , , , , , ,
Lokasi: ,
Tipe Pekerjaan:Full Time
Pengalaman:3 Tahun

Lowongan Kerja – PT Energi Batu Hitam (EBH) adalah bagian dari salah satu grup terbesar dan sangat terkemuka, yang beroperasi dan merupakan pemimpin pasar di berbagai segmen bisnis di Indonesia. Untuk mendukung eksplorasi pertambangan batubara dan pengembangan produksi di Kutai Barat, Kalimantan Timur.

Baca: Info Lowongan Kerja untuk Lulusan Baru

Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan asset yang sangat berharga atau sebuah investasi besar yang akan menjadi faktor utama yang menentukan suatu keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Pengelolaan Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) yang tepat bagi sebuah perusahaan/instansi akan menjadi faktor utama dan membawa kesuksesan yang maksimal. Kreatifitas dan dedikasi para ahli dibidangnya adalah kunci keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Apresiasi yang tinggi atas kontribusi para karyawan menumbuhkan lingkungan kerja yang produktif, inovatif, kreatif dan dinamis.

Maka dari itu PT Energi Batu Hitam kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.


Lowongan Kerja PT Energi Batu Hitam

 

1. CSR and Community Relation Supervisor
2. CSR and Community Relation Staff

Kualifikasi sebagai berikut:

  • Pendidikan minimal S1 jurusan hukum/ilmu sosial dan politik/ilmu komunikasi dan bidang lainnya yang masih berhubungan.
  • Memiliki pengalaman sebagai CSR and Community Relation Supervisor / Staff (minimal 3 tahun).
  • Memiliki kemampuan intrapersonal, komunikasi, dan negosiasi yang sangat baik.
  • Problem solver dan strategic thinker.
  • Bersedia ditempatkan di Muara Lawa, Kalimantan Timur.

 

3. Tax Supervisor

Uraian Pekerjaan:

  • Melakukan perhitungan Ph 21 (Op dan Badan), PPh 23, PPh 4(2), PPN, PPB, dan PPh Badan
  • Melakukan pelaporan PPh, PPN dan SPT badan
  • Melakukan koordinasi dengan intansi yang terkait dengan perpajakan
  • Melakukan perhitungan, penyetoran, dan pelaporan pajak sesuai dengan Undang-Undang perpajakan yang berlaku
  • Tax planning

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal S1 Akuntansi atau Pajak
  • Memiliki pengalaman sebagai Tax Supervisor minimal 3 tahun
  • Memiliki pemahaman yang tinggi mengenai peraturan perpajakan terutama terkait pertambangan
  • Memiliki pengalaman bekerja pada perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan barubara
  • Memiliki pengalaman dalam proses pemeriksaan pajak, QA, keberatan, dan SP2DK
  • Memiliki sertifikasi Brevet A & B menjadi nilai tambah
  • Bersedia ditempatkan di Head Office, Setia Budi, Jakarta Selatan

 

 

Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi, Silahkan melakukan pendaftaran secara online.

NOTE :

  • Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui online.
  • Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
  • Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan PT Energi Batu Hitam, dan Cakerja.
  • Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di  T.ME/CAKERJA 

Apply Now!

  • Batas Lamaran: -
  • Link: https://cakerja.com/6505
Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
Kategori Lowongan:
S1