| Tanggal Dipublish | : | |
|---|---|---|
| Pendidikan | : | D3, D4, S1, SMA, SMK |
| Jurusan | : | Sastra Mandarin, Semua Jurusan |
| Lokasi | : | Jakarta, Jawa Barat, Karawang |
| Tipe Pekerjaan | : | Full-Time |
| Pengalaman | : | 1 - 2 Tahun |
Lowongan Kerja – PT Dali Foods Indonesia adalah anak perusahaan dari Dali Foods Group, perusahaan makanan dan minuman yang berbasis di Tiongkok. Berlokasi di kawasan industri Suryacipta, Karawang, Jawa Barat, perusahaan ini merupakan ekspansi pertama grup ke kawasan Asia Tenggara. Kegiatan usahanya meliputi produksi makanan ringan dan minuman, dengan beberapa merek yang sudah beredar di pasar Indonesia seperti Copico, Hi‑Tiger, dan Haochidian.
Baca: Info Lowongan Kerja untuk Lulusan Baru
Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan asset yang sangat berharga atau sebuah investasi besar yang akan menjadi faktor utama yang menentukan suatu keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Pengelolaan Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) yang tepat bagi sebuah perusahaan/instansi akan menjadi faktor utama dan membawa kesuksesan yang maksimal. Kreatifitas dan dedikasi para ahli dibidangnya adalah kunci keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Apresiasi yang tinggi atas kontribusi para karyawan menumbuhkan lingkungan kerja yang produktif, inovatif, kreatif dan dinamis.
Maka dari itu PT Dali Foods Indonesia kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.
Lowongan Kerja PT Dali Foods Indonesia
1. Mandarin Translator
Persyaratan :
- Pendidikan minimal SMA atau S1 Sederajat, diutamakan jurusan Bahasa Mandarin/Sastra Tiongkok
- Fasih berbahasa Mandarin (lisan dan tulisan), serta Bahasa Indonesia. Bahasa Inggris menjadi nilai tambah.
- Pengalaman minimal 1 tahun di bidang penerjemahan atau posisi serupa.
- Mampu bekerja di lingkungan kerja yang cepat dan dinamis.
- Teliti, komunikatif, dan memiliki etika kerja yang baik.
- Penempatan: Karawang, Jawa Barat
Tanggung Jawab Utama :
- Menerjemahkan dokumen, email, laporan, atau materi lain dari Bahasa Mandarin ke Bahasa Indonesia/Inggris dan sebaliknya.
- Menjamin akurasi dan konsistensi istilah dalam hasil terjemahan
- Menjadi penerjemah lisan dalam rapat, konferensi, kunjungan kerja, atau percakapan langsung antara pihak perusahaan dan mitra Mandarin.
- Mampu menangkap dan menyampaikan pesan secara real-time dengan akurat.
- Mendampingi TKA (Tenaga Kerja Asing) dalam aktivitas harian seperti briefing, atau aktivitas produksi
- Menyusun laporan hasil terjemahan, atau dokumen lain yang diperlukan oleh manajemen.
- Berkoordinasi dengan tim HR, produksi, atau departemen lain yang berkaitan dengan pekerjaan
2. Supervisor Sales
Tanggung Jawab Utama :
- Memimpin, mengawasi, dan memotivasi tim sales untuk mencapai target penjualan individu maupun tim
- Menyusun strategi penjualan dan rencana kerja tim di wilayah yang ditentukan
- Melakukan monitoring aktivitas harian tim sales, termasuk kunjungan lapangan (visit)
- Menjalin hubungan baik dengan pelanggan dan mitra bisnis
- Menganalisis pasar serta memberikan laporan penjualan dan rekomendasi strategi kepada manajemen
- Mengembangkan peluang pasar baru untuk meningkatkan penjualan dan jangkauan pasar
- Menangani keluhan pelanggan apabila dibutuhkan
- Siap ditempatkan di area mana saja
Persyaratan Jabatan :
- Pria/Wanita, usia minimal 28 tahun
- Pendidikan minimal S1 Sederajat
- Memiliki pengalaman 1-2 tahun di bidang FMCG / Snack
- Memiliki kemampuan leadership yang baik dan mampu memimpin tim
- Berorientasi pada target dan hasil (target-oriented)
- Komunikatif, persuasif, dan memiliki kemampuan negosiasi yang baik
- Terbiasa bekerja di lapangan dan mampu melakukan pendekatan ke klien/customer
- Wajib memiliki kendaraan pribadi (motor/mobil) dan SIM yang masih aktif
- Menguasai area pemasaran lokal adalah nilai tambah
- Bersedia bekerja dengan mobilitas tinggi
- Penempatan: Jakarta
Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi, Silahkan melakukan pendaftaran secara online.
NOTE :
- Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui online.
- Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
- Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan PT Dali Foods Indonesia, dan Cakerja.
- Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di T.ME/CAKERJA
- Batas Lamaran: -
- Link: https://cakerja.com/20531
PT Pinus Merah Abadi (Nabati Group)
PT SP Manufacturing
PT Dewa Agricoco Indonesia
PT Omron Manufacturing Of Indonesia
PT Indo Bara Pratama
PT Berca Buana Sakti
PT Graha Farma
PT Garuda Maintenance Facility AeroAsia Tbk