Tanggal Dipublish | : | |
---|---|---|
Pendidikan | : | |
Jurusan | : | |
Lokasi | : | |
Tipe Pekerjaan | : | |
Pengalaman | : |
Perusahaan yang Didirikan sejak tahun 1881, Nippon Paint adalah perusahaan manufaktur cat pertama dan pelopor industri cat di Jepang. Saat ini, Nippon Paint merupakan pemimpin pasaran cat di Jepang. Dari Jepang, Nippon Paint berekspansi dengan cepat ke negara-negara lainnya. Salah satunya, Nippon Paint Indonesia yang berdiri pada tahun 1969. Saat ini, Nippon Paint identik dengan produk berkualitas tinggi dan terobosan yang inovatif, yang menjadikan kami sebagai merek cat nomor satu di kawasan Asia Pasifik.
Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan asset yang sangat berharga atau sebuah investasi besar yang akan menjadi faktor utama yang menentukan suatu keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Pengelolaan Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) yang tepat bagi sebuah perusahaan/instansi akan menjadi faktor utama dan membawa kesuksesan yang maksimal. Kreatifitas dan dedikasi para ahli dibidangnya adalah kunci keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Apresiasi yang tinggi atas kontribusi para karyawan menumbuhkan lingkungan kerja yang produktif, inovatif, kreatif dan dinamis.
Maka dari itu PT Nipsea Paint and Chemicals kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.
Lowongan Kerja PT Nipsea Paint and Chemicals Terbaru 2023
Sales Admin & Sales Distribution
Kualifikasi:
- Diutamakan wanita.
- S1 Akuntansi/Management (Ekonomi).
- Memiliki pengalaman di administrasi minimal 1 tahun.
- Memiliki kemampuan analisa pemberian credit yang baik.
- Mampu menganalisa pergerakan tagihan.
- Menguasai Ms Office terutama Excel.
- Memiliki sikap kritis, detail, aktif, dan kreatif.
Job Deskripsi :
- Melakukan release di sistem SAP untuk customer yang terkena credit block.
- Menganalisa customer yang terkena credit block.
- Menganalisa tagihan dan credit limit customer.
- Melakukan update credit limit customer.
- Memantau pelaksanaan debtor meeting yang diadakan di Depot/Cabang.
- Membuat laporan terhadap analisa diatas.
Bila ada yang tertarik dan sesuai kriteria, silakan melamar melalui jobstreet berikut