Lowongan Kerja PT Lintas Samudra Borneo Line (Puninar Logistics)

PT Lintas Samudra Borneo Line (Puninar Logistics)

Tanggal Dipublish:
Pendidikan: , ,
Jurusan: , ,
Lokasi: ,
Tipe Pekerjaan:Full Time
Pengalaman:0 - 2 Tahun

Lowongan Kerja – Sejak didirikan pada tahun 1969, Puninar Logistics telah tumbuh dan berkembang menjadi perusahaan logistik terkemuka dan berpengalaman yang memimpin dunia logistik di Indonesia dengan kapabilitas dan kompetensi untuk memberikan solusi logistik yang menyeluruh melalui pengoperasian anak perusahaannya. Kemampuan logistik terintegrasi yang didedikasikan untuk memenuhi Pasokan Pelanggan Chain. Mulai dari inbound logistik, manajemen material manufaktur, pergudangan, distribusi, custom clearance, freight forwarding dan jasa pengiriman pos. Berkantor pusat di Cakung, Jakarta dan memiliki lokasi operasi di Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Palembang, Jambi, Medan, Banjarmasin dan Balikpapan, Puninar Logistics berkomitmen penuh untuk mengembangkan dan menerapkan solusi logistik di setiap lokasi untuk pelanggan kami.

Puninar Logistics terus berupaya memperluas jangkauan globalnya, meningkatkan efisiensi, dan memperluas jangkauan solusi yang ditawarkannya kepada pelanggannya. Aliansi strategis kami memungkinkan kami untuk menggabungkan keahlian, sistem, ne tworks, dan layanan untuk meningkatkan penyimpanan dan pergerakan produk pelanggan kami di seluruh wilayah.

Baca: Info Lowongan Kerja untuk Lulusan Baru

Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan asset yang sangat berharga atau sebuah investasi besar yang akan menjadi faktor utama yang menentukan suatu keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Pengelolaan Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) yang tepat bagi sebuah perusahaan/instansi akan menjadi faktor utama dan membawa kesuksesan yang maksimal. Kreatifitas dan dedikasi para ahli dibidangnya adalah kunci keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Apresiasi yang tinggi atas kontribusi para karyawan menumbuhkan lingkungan kerja yang produktif, inovatif, kreatif dan dinamis.

Maka dari itu PT Lintas Samudra Borneo Line (Puninar Logistics) kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.


Lowongan Kerja PT Lintas Samudra Borneo Line (Puninar Logistics)

 

 

1. Business Development

Deskripsi:

Menyusun target dan strategi jangka panjang organisasi, mengidentifikasi peluang bisnis, melakukan negosiasi bisnis, serta memonitor perkembangan pasar.

Tugas dan Tanggungjawab :

  • Membuat feasibility study,
  • Menyusun standarisasi cost (pricing),
  • Membuat bisnis model baru yang inovatif,
  • Melakukan riset terhadap pasar,
  • Melaksanakan continues improvement

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal Sarjana jurusan Finance/Accounting,
  • Terbuka untuk ulusan baru dengan pengalaman magang/praktik kerja sejenis,
  • Familiar menggunakan Ms. Office & Google Workspace,
  • Mahir menggunakan Excel,
  • Memiliki pengetahuan terkait finance management (profit & loss),
  • Terbiasa melakukan analisis data,
  • Bersedia untuk WFO dari Cakung, Jakarta Timur

 

2. Drafter PIB/PEB Staff

Deskripsi pekerjaan:

  • Menerima dokumen impor dan ekspor baik secara soft copy dan hard copy dari customer melalui Order Monitoring
  • Memastikan kelengkapan dokumen yang dibutuhkan seperti yang telah ditentukan
  • Memberikan feedback ke Order Monitoring Staff mengenai kelengkapan dokumen order dari customer
  • Memeriksa HS (Harmonized System) barang yang digunakan apakah terkena Lartas (larangan/pembatasan) atau tidak
  • Menginfokan segera ke customer jika terkena Lartas
  • Membuat draft PIB (Pemberitahuan Impor Barang) dan PEB (Pemberitahuan Ekspor Barang) kemudian melakukan konfirmasi ke customer untuk mendapatkan persetujuan
  • Merevisi PIB jika ada konfirmasi dari pelanggan, termasuk jika ada revisi kurs kemudian mengirim kembali PIB revisi, sampai mendapatkan konfirmasi PIB sudah “ok”
  • Meminta data manifes/B.C 1.1 untuk persiapan transfer EDI ke bagian Order Monitoring
  • Melakukan transmit data PIB dan PEB ke dalam system EDI untuk mendapatkan respon EDI (Electronic Data Interchange)
  • Melakukan penarikan respon PIB/PEB di sistem yang sudah dikirimkan
  • Berkoordinasi dengan customer terhadap proses pembayaran impor dan pengiriman bukti transfer biaya impor
  • Melakukan koordinasi dengan Order Monitoring dan Kerani untuk respon yang didapat dari system EDI
  • Melakukan update workflow CCMS (Custom Clearance Management System) impor
  • Membuat improvement

Tingkat Pendidikan & Pengalaman :

  • Maksimal 30 tahun
  • D3 Sederajat
  • Lulusan baru atau pengalaman minimal 1 Tahun di bidang Ekspor dan Impor
  • Memiliki sertifikasi PIB dan PEB
  • Pengetahuan & Ketrampilan :
    • Mampu mengoperasikan Ms. Office (Word, Excel, Power Point)
    • Memiliki skill komunikasi yang baik
    • Memiliki skill berbahasa Inggris (Basic)
    • Memiliki pengetahuan mengenai PIB/PEB
    • Mampu bekerja sama dengan team
    • Memiliki pengetahuan mengenai bidang Ekspor dan Impor
  • Penempatan: Cakung, Jakarta Timur

 

 

Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi, Silahkan melakukan pendaftaran secara online ATAU kirim CV terbaru dalam format .pdf ke email :

Email : recruitment@linsa.id
Subjek : Business Development – Nama Lengkap Anda

NOTE :

  • Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui online ATAU email.
  • Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
  • Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan PT Lintas Samudra Borneo Line (Puninar Logistics), dan Cakerja.
  • Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di  T.ME/CAKERJA 

Apply Now!

  • Batas Lamaran: -
  • Link: https://cakerja.com/7970
Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
Kategori Lowongan:
D3 D4 Fresh Graduate S1