Lowongan Kerja PT Karunia Permai Sentosa (Harita Group)

PT Karunia Permai Sentosa (Harita Group)

Tanggal Dipublish:
Pendidikan: , , , , ,
Jurusan: , , ,
Lokasi: , ,
Tipe Pekerjaan:Full Time
Pengalaman:1 - 5 Tahun

Lowongan Kerja – PT Karunia Permai Sentosa (Harita Group) sebagai salah satu Unit Bisnis Harita Nickel Division Group bersama Zhejiang Lygend Investment Co., Ltd., mengembangkan Smelter Feronikel dengan menggunakan teknologi Rotary Kiln Electric Furnace (RKEF) di Pulau Obi, Maluku Utara, Indonesia.

Baca: Info Lowongan Kerja untuk Lulusan Baru

Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan asset yang sangat berharga atau sebuah investasi besar yang akan menjadi faktor utama yang menentukan suatu keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Pengelolaan Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) yang tepat bagi sebuah perusahaan/instansi akan menjadi faktor utama dan membawa kesuksesan yang maksimal. Kreatifitas dan dedikasi para ahli dibidangnya adalah kunci keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Apresiasi yang tinggi atas kontribusi para karyawan menumbuhkan lingkungan kerja yang produktif, inovatif, kreatif dan dinamis.

Maka dari itu PT Karunia Permai Sentosa (Harita Group) kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.


Lowongan Kerja PT Karunia Permai Sentosa (Harita Group)

 

 

1. Foreman

  1. Electric Furnace Foreman
  2. Rotary Kiln Foreman
  3. Raw Material Foreman
  4. Gas Station Foreman

Qualification :

  • Education background in Mechanical Engineering, Metalurgi, or Electrical Engineering.
  • Experience in similar position for 3-5 years, prefer experience in Smelter Company preferably.
  • Experience in handling boiler especially in combussion.
  • Experience in Production position 3-5 years.
  • Knowledge of heating and cooling processes in nickel smelter industry.
  • Knowledge of work safety and relevant environmental regulations.
  • This position will be based at Pulau Obi – North Maluku with working system roster 10 weeks onsite and 2 weeks offsite.

Job Description:

  • Ensure furnace operations run efficiently and safely.
  • Leading a team of Technicians and Furnace Operators or Production Operators.
  • Perform preventive maintenance and repairs when necessary.
  • Ensure compliance with work safety procedures.

 

2. Quality Control Staff – Jakarta Based

Qualification :

  • Pendidikan minimal S1
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di bidang Quality Control di Perusahaan Batubara dan Nickel Ore
  • Memahami dan mampu melakukan draft survey Tongkang & Mother Vessel
  • Memahami dan mampu melakukan basic sampling seperti Batubara dan Nickel Ore
  • Memahami dan mampu melakukan preparasi sample
  • Memiliki SIM A dan C yang masih aktif
  • Komunikatif dan Informatif dalam melakukan report terkait kondisi dilapangan
  • Penempatan di Head Office, Jakarta Pusat
  • Siap ditempatkan dimana saja dengan durasi yang cukup panjang sekitar 3-4 bulan per perjalanan dinas

 

3. Fabrication Foreman

Qualification :

  • Pendidikan minimal SMK / Diploma
  • Memiliki Pengalaman min. 5 tahun sebagai Welder
  • Wajib memiliki Sertifikasi Welder 6G
  • Berpengalaman dalam proses Las Argon
  • Penempatan Pulau Obi, Maluku Utara
  • Sistem Kerja Roster 10 Minggu onsite, 2 Minggu offsite

 

4. Operator

  1. Driver Dump Truck
  2. Driver Trailler
  3. Operator Bulldozer
  4. Driver Fuel Truck
  5. Operator Forklift

Kualifikasi :

  • Pendidikan Min. SMP
  • Usia 25-45 tahun
  • Pengalaman Min. 2 tahun
  • Melampirkan ijasah, E-KTP, SKCK, kartu pencaker (kartu kuning), NPWP (wajib), surat pengalaman kerja, SIO masih aktif (5), SIM B2 umum masih aktif (1-4)
  • Berbadan sehat dan berkomitmen mengutamakan keselamatan kerja
  • P.O.H Surabaya, Balikpapan, Makasar, Manado, Ambon, Ternate (1,2,4), & Makasar, Manado, Ambon, Ternate (3,5)
  • Bersedia ditempatkan di Site Obi – Halmahera Selatan dengan sistem roster
  1. Operator Excavator
  2. Operator Wheel Loader

Kualifikasi

  • Pendidikan Min. SMP
  • Usia 25-45 tahun
  • Pengalaman Min. 2 tahun BSACMG
  • Melampirkan ijasah, E-KTP, SKCK, kartu pencaker (kartu kuning), NPWP (wajib), surat pengalaman kerja, SIO masih aktif (2), SIM B2 umum masih aktif (1,2)
  • Berbadan sehat dan berkomitmen mengutamakan keselamatan kerja
  • P.O.H Surabaya, Balikpapan,, Makasar, Manado, Ambon, & Ternate
  • Bersedia ditempatkan di Site Obi – Halmahera Selatan dengan sistem roster

 

5. Operator Overhead Crane (OHC)

Kualifikasi

  • Pendidikan Min. SMA/SMK
  • Usia 24- 40 tahun
  • Pengalaman Min. 1 tahun
  • Melampirkan ijasah, E-KTP, SKCK, kartu pencaker (kartu kuning), NPWP (wajib), surat pengalaman kerja, SIO Overhead Crane masih aktif
  • Berbadan sehat dan berkomitmen mengutamakan keselamatan kerja
  • P.0.H Makasar, Manado, Ambon, & Ternate
  • Bersedia ditempatkan di Site Obi – Halmahera Selatan dengan sistem roster

 

6. Environmental Compliance Foreman (Site based)

Kualifikasi

  • Memiliki pengalaman minimal 1 – 3 thn di bidang yang sama
  • Memiliki Sertifikasi PPPA, PPPU, PLB3
  • Pendidikan Minimal S1
  • Memastikan program lingkungan sudah dilaksanakan
  • Memastikan document lingkungan sudah terlaporkan
  • Bersedia ditempatkan di Pulau Obi, Maluku Utara dengan sistem kerja Roster 10 minggu onsite & 2 minggu offsite

 

Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi, silahkan melakukan pendaftaran secara online/kirimkan CV terupdate Anda melalui email :

recruitment@kpsnickel.com | Subject :  Nama lengkap_Quality Control Staff (contoh: Jono_Quality Control Staff / Ahmad_Fabrication Foreman)

NOTE :

  • Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui online ATAU email.
  • Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
  • Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan PT Karunia Permai Sentosa (Harita Group), dan Cakerja.
  • Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di  T.ME/CAKERJA 

Apply Now!

  • Batas Lamaran: -
  • Link: https://cakerja.com/2165
Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
Kategori Lowongan:
D3 D4 S1 SMA SMK SMP