Lowongan Kerja PT Enviromate Technology International

PT Enviromate Technology International

Tanggal Dipublish:
Pendidikan:
Jurusan: , , , ,
Lokasi: , ,
Tipe Pekerjaan:Full Time
Pengalaman:2 - 8 Tahun

Lowongan Kerja – PT Enviromate Technology International (ETI) didirikan pada tahun 2003, awalnya sebagai perusahaan pengelolaan limbah dan juga memfokuskan bisnis di sektor Minyak dan Gas untuk menyediakan teknologi ramah lingkungan. ‎Enviromate Technology International fokus pada pengembangan infrastruktur gas alam, transportasi gas alam, energi terbarukan dan pembangkit listrik independen. ETI menawarkan solusi engineering dengan skema bisnis yang berbeda seperti Engineering Procurement and Construction (EPC), atau Build Own Operate and Transfer (BOOT). Tim engineering kami mampu merancang, membangun dan mengoperasikan fasilitas dengan teknologi canggih, harga kompetitif, dan sesuai jadwal.

Baca: Info Lowongan Kerja untuk Lulusan Baru

Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan asset yang sangat berharga atau sebuah investasi besar yang akan menjadi faktor utama yang menentukan suatu keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Pengelolaan Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) yang tepat bagi sebuah perusahaan/instansi akan menjadi faktor utama dan membawa kesuksesan yang maksimal. Kreatifitas dan dedikasi para ahli dibidangnya adalah kunci keberhasilan sebuah perusahaan/instansi. Apresiasi yang tinggi atas kontribusi para karyawan menumbuhkan lingkungan kerja yang produktif, inovatif, kreatif dan dinamis.

Maka dari itu PT Enviromate Technology International kembali membuka rekrutmen lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.


Lowongan Kerja PT Enviromate Technology International

 

 

1. PROJECT MANAGER

Tanggung Jawab:

  • Mengawasi kinerja, kualifikasi dan pengawasan pekerjaan di Proyek;
  • Mengontrol jadwal pelaksanaan pekerjaan dan/atau jadwal pemeliharaan Proyek;
  • Mengkoordinir pekerja konstruksi;
  • Memeriksa dan mempersiapkan laporan design dan gambar;
  • Memastikan prosedur proyek berjalan dengan baik;
  • Koordinasi dengan pihak owner terkait proyek.

Kualifikasi :

  • Kandidat setidaknya memiliki gelar sarjana di bidang Teknik
  • Pengalaman minimal 8 tahun sebagai Project Manager di bidang EPC
  • Memiliki pengalaman dalam project pembangunan infrastruktur LNG
  • Dapat membuat dan menganalisa time schedule project
  • Bisa mengoperasikan Ms Office, Ms Project
  • Bersedia ditempatkan di lokasi project di Nusa Tenggara dengan sistem roster

 

2. Piping Engineer (Head Office Jakarta)

Kualifikasi :

  • Setidaknya gelar Sarjana di bidang teknik mesin dengan pengalaman kerja minimal 2-3 tahun di industri minyak & gas / EPC
  • Mampu mereview/menyiapkan spesifikasi desain pipa mekanik, perhitungan, gambar isometrik, dan semua paket perpipaan
  • Mampu membuat analisa tegangan pipa
  • Keterampilan yang dibutuhkan: Caesar II, Autocad, Ms. Project
  • Bersedia bekerja di Kantor Pusat (Jakarta Utara)

 

Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi, Silahkan kirim CV terbaru dalam format .pdf ke email :

recruitment@envirotechintl.com
(Subjek: Project Manager_Nama) / (Subjek : Piping Engineer_Name)

  • Batas Lamaran: -
  • Link: https://cakerja.com/998
Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
Kategori Lowongan:
S1